Kembali
ADRO - Adaro Energy

ADRO dan TRAM garap peluang bisnis

11 Juli 2019

Adaro Energy (ADRO) dan Trada Alam Minera (TRAM) berkolaborasi dalam menggarap peluang bisnis di sepanjang rantai pasokan komoditas batu bara. TRAM melaporkan bahwa perjanjian pinjaman dengan Adaro Capital Limited (ACL) senilai US$100 juta telah ditandatangani pada 5 Juli 2019. Utang itu memiliki bunga pinjaman 12% per tahun dan tenor 4 tahun. ACL merupakan pilar yang didirikan untuk menjadi pusat treasury Grup ADRO untuk investasi instrumen keuangan di Indonesia. Namun dalam perkembangannya, ACL menemukan peluang terjadi akuisisi pada 2018 terhadap kepemilikan Rio Tinto atas Kestrel Coal Mine (Kestrel) meliputi porsi 80% dalam suatu usaha patungan dengan EMR Capital, private equity manager spesialis pertambangan.

Related Research

Mining
ADRO - Safer Bet on Coal
Benyamin Mikael 04 Juni 2024 Lihat Detail
Mining
ADRO - Expect Earnings to Decline 46.3% yoy in 2024F
Benyamin Mikael 26 Maret 2024 Lihat Detail
Mining
ADRO - Supported by already high coal prices
Devi Harjoto, Alfiansyah 23 Mei 2022 Lihat Detail