Kembali
ANTM - Aneka Tambang (Persero)

Aneka Tambang tengah mengkaji kembali pembangunan proyek Feni Halmahera

Aneka Tambang (ANTM) tengah mengkaji kembali pembangunan proyek Feni Halmahera di Maluku, karena nilai investasinya bisa meningkat menjadi USD 1,5 miliar dari sebelumnya sekitar USD 1,2 miliar. Perseroan masih mempertimbangkan apakah akan membangun pembangkit listrik di sana untuk mendukung proses produksi nikel atau tidak. ANTM harus investasi sebesar USD 1,2 miliar untuk membangun lajur 2 pabrik Feni Halmahera yang berkapasitas sekitar 27 ribu ton per tahun. Jika perseroan hanya membangun 1 lajur pabrik, investasi yang dibutuhkan sekitar USD 700 juta, namun kapasitas produksinya akan turun dari sebelumnya 27 ribu ton menjadi 17 ribu ton per tahun.

Related Research

Mining
ANTM - Pinning hopes on nickel
Devi Harjoto 28 September 2022 Lihat Detail
Mining
ANTM - Expect Earnings Turnaround in The Following Quarters
Benyamin Mikael 21 Mei 2024 Lihat Detail
Mining
ANTM - From mining excellence to powering the future
Benyamin Mikael 12 Januari 2024 Lihat Detail