Kembali
BMRI bagikan dividen Rp 261,44 per lembar
22 Maret 2016
Bank Mandiri (BMRI) memutuskan untuk membagikan dividen sebesar 30% dari laba bersih tahun lalu yang sebesar Rp 20,3 triliun, atau setara Rp 6,1 triliun atau Rp 261,44 per lembar.