Kembali
INDF akan menggalang dana eksternal
22 Agustus 2019
Indofood Sukses Makmur (INDF) tetap optimistis mampu menggalang dana eksternal dari pinjaman bank maupun penerbitan obligasi meskipun Citigroup membatalkan pinjaman senilai USD140 juta. Keputusan Citigroup tersebut karena Indofood keluar dari standarisasi Roundtable on Sustainable Palm Oil (RSPO).