Kembali
SMRA - Summarecon Agung

SMRA bukukan penjualan Rp 1,7 triliun

22 Juli 2016

Summarecon Agung (SMRA) membukukan penjualan pemasaran (marketing sales) unit properti sebesar Rp 1,7 triliun pada semester I-2016. Perolehan tersebut setara dengan 37,7% dari total target sebesar Rp 4,5 triliun sepanjang tahun ini. Meskipun di bawah target, perseroan optimistis terhadap realisasi target tahun ini. Peningkatan penjualan ditopang sejumlah proyek properti pada semester II tahun ini. Dalam beberapa bulan mendatang, SMRA akan meluncurkan sejumlah proyek baru di Summarecon Serpong, Bandung, dan Karawang. Perseroan berharap relaksasi peraturan kredit rumah melalui sistem inden dari BI dapat mendorong penjualan properti melalui kredit pemilikan rumah ke depan.

Related Research

Property & Real Estate
SMRA - Pencapaian kinerja 2021 yang cemerlang
Winny Rahardja 04 April 2022 Lihat Detail
Property & Real Estate
SMRA - Undemanding valuation despite a weak marketing sales
Benyamin Mikael 15 Desember 2023 Lihat Detail
Property & Real Estate
SMRA - Earnings normalize; recurring income offers stability
Steven Gunawan 19 September 2025 Lihat Detail