Back
AMRT - Sumber Alfaria Trijaya

AMRT akan menambah gerai baru sebanyak 800 toko

27 February 2018

Sumber Alfaria Trijaya (AMRT) akan menambah gerai baru sebanyak 800 toko hanya untuk Alfamart pada tahun 2018. Hingga akhir tahun 2017, perusahaan telah memiliki 13.477 gerai di seluruh Indonesia. Sebanyak 70% dari target ekspansi gerai tahun 2018 akan menggunakan dana internal, sedangkan untuk 30% sisanya akan mengandalkan skema waralaba. Ekspansi 800 gerai tersebut akan fokus di lokasi-lokasi distribution center (DC) milik perusahaan. Saat ini AMRT memiliki total 32 DC yang tersebar di Jawa, Sumatra, Bali, Lombok, Sulawesi dan Kalimantan. Sumber Alfaria Trijaya (AMRT) juga memastikan ekspansi luar negeri di tahun 2018 masih mengembangkan pasar Filipina.

Related Research

Consumer
AMRT - Leading with continuous growth
Andre Suntono, Khairunnisa Nadhifah 29 September 2023 See Detail
Retailers
AMRT - Improving productivity and efficiency through expansions
Andre Suntono 23 July 2025 See Detail
Retailers
AMRT - Continuous business’ expansion, despite in a political ye...
Andre Suntono 04 April 2024 See Detail