Back
ANTM - Aneka Tambang (Persero)

ANTM lanjutkan pembangunan Bandara Kolaka

Aneka Tambang (ANTM) akan melanjutkan pembangunan terminal Bandara Sangia Nibandera. Rencana pembangunan terminal Bandara Sangia Nibadera akan dikerjakan Pada minggu kedua bulan Januari 2013. Anggaran pembangunan terminal Bandara tersebut sebesar Rp12 miliar lebih dan dengan masa kerja selama waktu 180 hari.

Related Research

Mining
ANTM - Pinning hopes on nickel
Devi Harjoto 28 September 2022 See Detail
Mining
ANTM - Expect Earnings Turnaround in The Following Quarters
Benyamin Mikael 21 May 2024 See Detail
Mining
ANTM - OppenGold: ANTM’s Explosive Era and Nickel Comeback
Laurencia Hiemas 05 December 2024 See Detail