Back
BMRI - Bank Mandiri (Persero)

BMRI beri pinjaman Rp2 triliun ke IIF

18 November 2021

Bank Mandiri (BMRI) terus berkomitmen untuk mendukung percepatan pembangunan infrastruktur di Indonesia. Komitmen ini diwujudkan lewat kerjasama antara BMRI dengan Indonesia Infrastructure Finance (IIF) melalui pemberian fasilitas kredit senilai Rp2 triliun. Rencananya, fasilitas kredit dengan skema Term Loan akan dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan pembiayaan infrastruktur yang berkelanjutan dengan jangka waktu empat tahun.

Related Research

Banking & Finance
BMRI - 1Q23 result beats estimates
Akhmad Nurcahyadi 27 April 2023 See Detail
Banking & Finance
BMRI - Cautiously Optimistic
Akhmad Nurcahyadi 08 November 2022 See Detail
Banking & Finance
BMRI - Stable earnings improvement continues
Akhmad Nurcahyadi 07 September 2023 See Detail