Kembali
ACES - Ace Hardware Indonesia

ACES anggarkan belanja modal Rp 300 miliar

23 Januari 2015

Ace Hardware (ACES) menganggarkan dana Rp 300 miliar untuk belanja modal pada tahun ini, meningkat 200% dibandingkan alokasi pada 2014 senilai Rp 100 miliar. Belanja modal tersebut akan digunakan untuk membuka hingga 15 gerai Ace Hardware dan empat gerai Toys Kingdom. Perseroan mengincar pertumbuhan kinerja di kisaran 10-15%.

Related Research

Retailers
ACES - Tailwind from improving purchasing power
Devi Harjoto, Alfiansyah 18 Mei 2022 Lihat Detail
Retailers
ACES - Heading towards a brighter 2024
Andre Suntono 10 November 2023 Lihat Detail
Retailers
ACES - Seeing the light at the end of the tunnel
Devi Harjoto, Alfiansyah 04 April 2022 Lihat Detail