Kembali
BBCA - Bank Central Asia

BBCA mendirikan modal ventura

09 Juni 2016

Bank Central Asia (BBCA) berencana mendirikan perusahaan modal ventura pada Agustus 2016. Terkait pendirian perusahaan yang ditujukan untuk membina para pelaku industri start-up tersebut, BBCA menyediakan dana investasi sekitar Rp100-200 miliar. Pembentukan perusahaan modal ventura ini ditujukan untuk menjaring para pelaku start up yang bergerak di bidang teknologi keuangan.

Related Research

Banking & Finance
BBCA - Solid 1Q23 results, pricey valuations
Akhmad Nurcahyadi 08 Mei 2023 Lihat Detail
Banking & Finance
BBCA - Steady growth trajectory; raising our ‘24F EPS
Akhmad Nurcahyadi 23 Oktober 2023 Lihat Detail
Banking & Finance
BBCA - Healthy 1Q25 earnings growth; inline
Akhmad Nurcahyadi 24 April 2025 Lihat Detail