Kembali
BBTN - Bank Tabungan Negara (Persero)

BBTN siapkan obligasi Rp3 triliun

08 April 2015

Bank Tabungan Negara (BBTN) merencanakan penerbitan surat utang (obligasi) senilai Rp3 triliun pada Juni 2015 untuk memperkuat ekspansi perseroan. Obligasi tersebut akan diluncurkan sekaligus dan tidak berharap menggunakan laporan keuangan akhir tahun lalu. Adapun underwriter dari obligasi tersebut melibatkan Danareksa Sekuritas dan CIMB Sekuritas Indonesia.

Related Research

Banking & Finance
BBTN - Inline 1Q24 earnings
Akhmad Nurcahyadi 30 April 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BBTN - Below than expected 9M24 result
Akhmad Nurcahyadi 02 Desember 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BBTN - Below than expected 1H24 result
Akhmad Nurcahyadi 01 Agustus 2024 Lihat Detail