Kembali
BMRI siap penuhi modal cabang Malaysia
Bank Mandiri (BMRI) siap menambah modal hingga RM 300 juta secara bertahap untuk mendirikan subsidiary channel atau cabang di Malaysia. Hal ini akan dilakukan bila Bank Sentral Malaysia bersikap adil dengan menerapkan asas resiprokal.