Back
ANTM - Aneka Tambang (Persero)

ANTM fokus bangun pabrik SGAR senilai USD890 juta

10 September 2021

Aneka Tambang (ANTM) tengah fokus membangun pabrik Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) senilai USD 890 juta di Mempawah, Kalimantan Barat, untuk mengembangkan hilirisasi komoditas bauksit. Namun, pembangunan smelter dengan kapasitas penlahan sebesar 1 juta ton SGAR per tahun ini agak sedikit mundur karena beberapa tenaga kerja dan proses pekerjaannya terhambat akibat pandemi. Pengembangan hilirisasi bauksit juga tidak terlepas dari kenaikan harga bauksit yang saat ini harganya sekitar USD25 sampai USD27 per wet ton. Perseroan menggunakan bauksit untuk dua hal. Pertama dijual kepada anak perusahaan yang membutuhkan untuk produksi alumina dan kedua untuk ekspor.

Related Research

Mining
ANTM - OppenGold: ANTM’s Explosive Era and Nickel Comeback
Laurencia Hiemas 05 December 2024 See Detail
Mining
ANTM - Expect Earnings Turnaround in The Following Quarters
Benyamin Mikael 21 May 2024 See Detail
Mining
ANTM - Pinning hopes on nickel
Devi Harjoto 28 September 2022 See Detail