Back
BBCA - Bank Central Asia

BBCA tingkatkan penyaluran kredit di semester II 2014

22 September 2014

Bank Central Asia (BBCA) memacu penyaluran kredit pada semester kedua 2014 setelah sempat menahan laju kredit selama penyelenggaran pemilihan umum. Pertumbuhan pada semester kedua tahun ini diperkirakan akan lebih tinggi dibandingkan dengan pertumbuhan pada enam bulan pertama yang mencapai 14,6% YoY menjadi Rp321,2 triliun. BBCA tidak membatasi penyaluran kredit kepada sektor atau segmen nasabah tertentu, bahkan perseroan masih menyalurkan kredit ke sektor tekstil yang umumnya dihindari oleh bank-bank lain. Di sektor konsumer, BBCA kembali memacu penyaluran kredit pembiayaan rumah (KPR) yang sempat diredam lajunya pada Januari-Juni.

Related Research

Banking & Finance
BBCA - Solid 11M23 earnings
Akhmad Nurcahyadi 09 January 2024 See Detail
Banking & Finance
BBCA - Robust results momentum to sustain
Akhmad Nurcahyadi 28 July 2023 See Detail
Banking & Finance
BBCA - Remains prudent amid headwinds
Devi Harjoto, Budi Rustanto 01 August 2022 See Detail