Back
BBRI - Bank Rakyat Indonesia (Persero)

BBRI menargetkan pendapatan fee based income sebesar Rp 30 miliar dari produk asuransi mikro

11 September 2014

Bank Rakyat Indonesia (BBRI) menargetkan pendapatan jasa atau "fee based income" sebesar Rp 30 miliar dari produk asuransi mikro, seperti kecelakaan, kesehatan, dan meninggal dunia (AM-KKM) yang diluncurkan pada Rabu (10 September 2014). Target fee based income dari AM-KKM pada tahun pertama sebesar Rp 30 miliar dan diprediksikan mencapai Rp 100 miliar pada tahun ketiga. BRI bersinergi dengan PT Bringin Jiwa Sejahtera (Bringin Life) sebagai ketua konsorsium, PT Asuransi Bringin Sejahtera Artamakmur (BSAM) dan PT AJ Jiwasraya (Persero) dalam meluncurkan produk AM-KKM tersebut.

Related Research

Banking & Finance
BBRI - Robust 4M24 earnings, expect healthy 1H24 result
Akhmad Nurcahyadi 13 June 2024 See Detail
Banking & Finance
BBRI - Banking on sustainable micro growth
Devi Harjoto, Budi Rustanto 01 August 2022 See Detail
Banking & Finance
BBRI - Expecting 9M24 results to continue inline
Akhmad Nurcahyadi 03 October 2024 See Detail