Back
BMRI - Bank Mandiri (Persero)

BMRI siapkan Mandiri eBiz financing

25 July 2016

Bank Mandiri (BMRI) menyiapkan skema pembiayaan khusus, yaitu Mandiri eBiz financing, bagi 40 jaringan retailer PT. Mitra Maju Mapan (MMM) yang merupakan distributor Semen Gresik (SMGR). Dalam skema ini retailer Mitra Maju Mapan dapat memanfaatkan pembiayaan Bank Mandiri untuk membayar tagihan kepada distributor sesuai siklus penjualan, maupun untuk memenuhi kebutuhan modal kerja umum lainnya. Dengan demikian Mitra Maju Mapan sebagai distributor akan mendapatkan kepastian pembayaran yang lebih cepat, meningkatkan penjualan, serta mengurangi risiko penagihan.

Related Research

Banking & Finance
BMRI - Benefit from recovery momentum
Devi Harjoto, Alfiansyah 19 September 2022 See Detail
Banking & Finance
BMRI - Soft 1Q24 earnings growth, yet inline
Akhmad Nurcahyadi 13 May 2024 See Detail
Banking & Finance
BMRI - 1Q23 result beats estimates
Akhmad Nurcahyadi 27 April 2023 See Detail