Back
CPIN - Charoen Pokphand Indonesia

Charoend Pokhpand membeli fasilitas penlahan jagung senilai Rp 10,08 miliar

Anak usaha Charoend Pokhpand yakni PT Agrico International berencana untuk membeli fasilitas penlahan jagung senilai Rp 10,08 miliar dari Bisi International (BISI). Agrico juga berencana mengakuisisi 17,122 meter persegi tanah senilai Rp 2,05 miliar, dan bangunan senilai Rp 1,9 miliardan fasilitas tambahan senilai Rp 1,13 miliar, serta peralatan mesin senilai Rp 4,92 miliar. Lokasi penlahan jagung berada di Kediri Jawa Tengan. Agrico sudah melakukan kesepakatan pembelian dengan Bisi sejak 25 Juni lalu. Charoen memiliki 99,9% saham di Agrico.

Related Research

Poultry
CPIN - Good performance to continue throughout '24F
Andre Suntono 03 July 2024 See Detail
Poultry
CPIN - Sustaining growth amidst challenges in ‘25F
Andre Suntono 24 March 2025 See Detail
Poultry
CPIN - Facing headwind from raw material price hikes
Devi Harjoto, Alfiansyah 27 June 2022 See Detail