Back
EXCL mengkaji 3 sumber pendanaan untuk mendanai capex tahun ini senilai Rp 7 triliun
31 March 2015
XL Axiata (EXCL) mengkaji 3 sumber pendanaan untuk mendanai capex tahun ini senilai Rp 7 triliun. Opsi tersebut antara lain penggunaan kas internal, penjualan aset seperti menara telekomunikasi dan pinjaman perbankan.