Back
INCO - Vale Indonesia

INCO mencatat laba bersih naik 532,7% YoY

International Nickel Indonesia (INCO) mencatat laba bersih semester I 2010 sebesar USD 218.8 juta atau naik 532,7% YoY dari tahun sebelumnya USD 34,58 juta. Peningkatan laba ini didorong oleh meningkatnya penjualan dan harga jual rata-rata nikel. Harga realisasi rata-rata nikel dalam matte sebesar USD 18.172 per metrik ton di semester I 2010. Pendapatan semester I 2010 mencapai USD 619.18 juta atau naik 124.05% YoY. Pada akhir Juni 2010, total penjualan sebanyak 20.010 metrik ton dibanding dengan 3 bulan sebelumnya sebanyak 18.021 metrik ton.

Related Research

Mining
INCO - The emergence of the nickel giant
Benyamin Mikael 31 October 2023 See Detail
Mining
INCO - 4Q23 Earnings beats on derivative gain
Benyamin Mikael 15 February 2024 See Detail
Mining
INCO - Headwind from global uncertainty
Devi Harjoto, Alfiansyah 20 May 2022 See Detail