Back
ITMG bukukan laba bersih 9M21 US$271,5 juta
17 November 2021
Indo Tambangraya Megah (ITMG) membukukan penjualan sebesar US$1,32 miliar hingga sembilan bulan pertama tahun ini, meningkat 51,78% YoY. Laba bersih perseroan meningkat signifikan dari US$39,98 juta pada 9M20 menjadi US$271,5 juta pada 9M21.