Back
UNVR - Unilever Indonesia

Unilever Indonesia membutuhkan total anggaran belanja modal (capex) sebesar Rp 400-600 miliar

Unilever Indonesia (UNVR) tahun 2010 ini diperkirakan membutuhkan total anggaran belanja modal (capex) sebesar Rp 400-600 miliar atau sama dengan tahun-tahun sebelumnya. Porsi belanja modal diperkirakan mencapai Rp 266,67 miliar hingga Rp 400 miliar, sisanya dialokasikan untuk penambahan kapasitas perusahaan dan mengganti mesin yang rusak. Dana belanja modal tersebut akan diambil dari kas internal.

Related Research

Consumer
UNVR - 9M23 results, overall inline
Akhmad Nurcahyadi 30 October 2023 See Detail
Consumer
UNVR - Seeing a strong performance rebound
Devi Harjoto, Alfiansyah 10 May 2022 See Detail
Consumer
UNVR - Expecting better result in the remaining year
Akhmad Nurcahyadi 09 August 2023 See Detail