Back
EXCL - XL Axiata

XL Axiata menyelenggarakan Program Long Term Incentive 2010-2015

XL Axiata (EXCL) dalam keterbukaan informasinya mengemukakan rencananya untuk menyelenggarakan Program Long Term Incentive 2010-2015 (selanjutnya disebut ”Program LTI 2010-2015” atau ”Program LTI”). Dalam Program LTI, perseroan akan memberikan saham insentif sebagai penghargaan kepada manajemen dan karyawan jenjang tertentu atas kontribusi pada pertumbuhan jangka panjang dan hasil usaha perseroan (selanjutnya disebut ”Saham Insentif”) yang jumlahnya akan ditetapkan dari waktu ke waktu, dimana pelaksanaan pendistribusian dan penerbitan Saham Insentif akan dilakukan dalam enam tahapan (”Grand Date”). Jumlah saham baru yang dapat diterbitkan dalam program ini sebanyak-banyaknya 2% dari jumlah saham ditempatkan dan disetor penuh dalam perseroan, yakni sebanyak-banyaknya sejumlah 170.160.000 saham baru dengan nilai nominal Rp100/saham.

Related Research

Telecommunication & Tower
EXCL - Solid ‘24 results; Merger focus for ‘25
Steven Gunawan 14 February 2025 See Detail
Telecommunication & Tower
EXCL - Pinning hopes on convergence services
Devi Harjoto 07 September 2022 See Detail
Telecommunication & Tower
EXCL - Trying to dive deeper
Steven Gunawan 11 September 2024 See Detail